Cara Menggunakan VPN untuk Membuka Situs yang Diblokir
12 Oktober 2018
Akhir-akhir ini pemblokiran situs di internet semakin marak dilakukan pemerintah. Tujuannya sih baik, agar orang tidak melihat konten negatif di internet, terutama untuk anak kecil yang dianggap belum bisa memahami akan konten tertentu. Namun, pemblokiran yang dilakukan rasanya terlalu berlebihan. Sampai-sampai situs semacam Tumblr dan Reddit pun ikut kena block.
Cara Menggunakan VPN
Eniwei, aplikasi VPN sendiri ada banyak sekali. Disini saya menggunakan Turbo VPN karena menurut saya ini adalah aplikasi Free VPN terbaik dan paling simpel dalam penggunaannya. Pilihan servernya juga banyak dan tidak ada batasan bandwith saat digunakan.

Tidak ada komentar:
Posting Komentar